Laksanakan Panen Padi Wujudkan Program Pemerintah Untuk Mensejahterakan Petani


Pasuruan, (13/01) Babinsa Desa Masangan Kec. Bangil (Serda Iswoyo) dibantu anggota Koramil Bangil melaksanakan pendamping Pertanian mendampingi Petani melaksanakan Panen Padi di Sawah petani milik warga binaannya di Desa Masangan  Kec. Bangil Kab. Pasuruan.


Pendampingan tersebut  bertujuan agar Babinsa Desa Masangan  Koramil 0819/10 Bangil mengetahui Hasil panen dan serapan Gabah di Desa Masangan  seperti yang di tuturkan oleh Pelda Agung W yang langsung Terjun membantu Petani melaksanakan Panen Padi.

Pada kesempatan tersebut Pelda Agung W menyampaikan Pendampingan tersebut merupakan bentuk Dukungan Koramil Bangil untuk mewujudkan program pemerintah untuk mensejahterakan Petani. Tuturnya.

BhayangkaraNews.Net

Baca Juga

Terima kasih anda sudah membaca artikel Laksanakan Panen Padi Wujudkan Program Pemerintah Untuk Mensejahterakan Petani

Posting Komentar

0 Komentar